GALATIA 5:19-21
@ Perbuatan Daging yaitu:
=Percabulan,
=Kecemaran,
=Hawa nafsu,
=Penyembahan berhala,
=Sihir,
=Perseteruan,
=Perselisihan,
=Iri hati,
=Amarah,
=Kepentingan diri sendiri,
=Percideraan,
=Roh Pemecah,
=Kedengkian,
=Kemabukan,
=Pesta pora dan sebagainya.
@ Jika hidup saudara masih dikuasai oleh semua perbuatan daging "BERTOBATLAH"
@ TUHAN saja pernah bilang "walaupun dosamu merah seperti kirmisi akan menjadi putih seperti buluh domba"
@ Arti kata AKAN itu kesempatan untuk setiap manusia yang mau bertobat
@ Bukan untuk manusia berdosa yang merasa tidak berdosa yang kebiasaan mereka adalah menuduh dan menghakimi
@ TUHAN adalah ALLAH yang penuh kasih dan pengampun yang berhak atas hidup kita
@ Manusia yang dikuasai oleh egonya hanya suka diampuni dan dimaafkan ketika melakukan kesalahan
@ Di kolong langit ini sejarah kehidupan pernah mencatat dalam Alkitab hanya ada 1 manusia yang benar yang tidak berdosa yaitu TUHAN YESUS
@ Biarlah kita dituduh dan disalahkan oleh manusia dari pada kita dituduh dan disalahkan oleh BAPA karena tidak bertobat
@ Jika kita dihakimi oleh teman, suami, istri, keluarga bahkan orang yang tidak tahu siapa kita dengan tuduhan seperti yang mungkin sering mereka lakukan... anda dan saya tidak perlu takut karena ALLAH ada dipihak Kita.
IBRANI 13:5-6
@ Janganlah kamu menjadi hamba uang dan cukupkanlah dirimu dengan apa yang ada padamu. Karena ALLAH telah berfirman: "Aku sekali-kali tidak akan membiarkan engkau dan Aku sekali-kali tidak akan meninggalkan engkau."
@ Sebab itu dengan yakin kita dapat berkata: "TUHAN adalah Penolongku. Aku tidak akan takut. Apakah yang dapat dilakukan manusia terhadap aku?"
Lukas 6:37
@ "Janganlah kamu menghakimi, maka kamu pun tidak akan dihakimi. Dan janganlah kamu menghukum, maka kamu pun tidak akan dihukum; ampunilah dan kamu akan diampuni".
@ TUHAN memerintahkan saya dan saudara untuk :
= Mengasihi
= Mencintai
= Mendoakan
@ Orang-orang yang menghakimi dan membenci kita dengan TULUS
@ Tidak membalas kejahatan dengan kejahatan tetapi mengalahkan kejahatan dengan KEBAIKAN.
TUHAN YESUS Memberkati torang samua...:)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar